Por SD tingkat Jatim dibuka, 2 Nopember 2015 di GOR Lembu Peteng Tulungagung Pukul 09.00. Dari 38 Kontingen Kabupaten/Kota se Jawa Timur, masing-masing hanya diperkenankan masuk Stadion sebanyak 20 siswa yang diwakili oleh atlet senam dan Official. Hal ini bertujuan agar keberadaan atlet tidak terlalu capai. Pembukaan di dalam Gedung. Meriah dalam ruang yang mampu menampung 1000 peserta. Selebihnya menunggu di luar Stadion.
Kontingen SD Kota Surabaya menginap di Hotel Crown dan Narita (Panahan dan Tenis Meja). Surabaya memboyong 105 atlet, 22 Official, dan 5 Tim Acu dengan 11 Cabor. Diperkirakan menjadi juara umum dengan target 10 Medali emas. Selamat berlomba dan bertanding. Harumkan namaMu dan kota Surabaya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar