Laman

Jumat, 18 Juli 2014

TARAWIH DISPENDIK OLEH UPTD BPS SURABAYA V

     Jumat, 18 Juli 2014 UPTD BPS Surabaya V telah mendapat giliran tarawih di Masjid Dispendik untuk kedua kalinya. ( Yang pertama 11 Juli 2014 ). Drs. Sidik Wiyono, M.M mendapat kesempatan untuk memberikan ceramah singkat antara Tarawih dan Witir. Dengan gaya Jawa Tengahan Beliau menyampaikan tembang tentang keutamaan puasa. Tarawih kali ini diikuti lebih kurang 250 guru dan tenaga kependidikan di wilayah UPTD BPS Surabaya V. Sukses untuk Bp. Sudirman dan staff UPTD BPS Surabaya V yang telah mengajak kebaikan kita semua.
      

Tidak ada komentar:

Posting Komentar