Laman

Minggu, 19 Januari 2014

FESTIVAL ANAK SHALEH INDONESIA IX

Minggu, 19 Januari 2013. Sebanyak 13 siswa dengan 2 Pembina Pendamping yang tercatat pada TPA SDN Bulak Rukem I mengikuti Festival Anak Shaleh Indonesia IX Tingkat Kota Surabaya di Dupak Surabaya. Festival berlangsung dari pukul 06.30 s.d 18.00. SDN Bulak Rukem I mengikutsertakan Lomba Sholat, Adzan, dan Menggambar.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar